Berita

Post date: 27/02/2019 - 00:00

Kegiatan sharing alumni yang dilaksanakan Selasa 26 Februari 2019 menghadirkan kembali Dr. Puguh Wahyu Prasetyo, M.Sc. Mas Puguh lulus dari Prodi Matematika UNY melanjutkan studi S2 ke UGM dengan beasiswa pemerintah hingga S3 lulus dari UGM tahun 2018. Saat ini aktif mengajar di Universitas Ahmad Dahlan. Kali ini, mas Puguh memberikan motivasinya belajar ALjabar. Secara tidak langsung, mata kuliah yang dia pelajari sangat bermanfaat dan banyak aplikasinya di kehidupan. Matematika membuat cara berpikir yang logis. Bahkan aljabar bisa diterapkan dalam belajar yang asyik dan...

Post date: 15/02/2019 - 00:00

Pada hari kamis 14 Februari 2019, Salah satu Dosen Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA UNY mengisi kuliah umum untuk mahasiswa Matematika di fakultas Sains dan Teknologi UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta. Kegiatan ini menghadirkan UNY Fitriana Yuli Saptaningtyas, M.Si. dan dosen UIN Pipit Pratiwi R, M.Sc. Materi yang disampaikan Bu Fitriana berjudul “Penerapan Persamaan Diferensial dan Analisis pada Model Kemacetan Lalu Lintas”. Ini merupakan hasil penelitian dosen dengan studi kasus di wilayah Yogyakarta.

...

Post date: 13/02/2019 - 00:00

Kegiatan alumni mengabdi yang dilaksanakan Senin 12 Februari 2019. Adapun alumni kali ini yaitu Istiqomah, M.Sc, dari PT. Chubb Life Indonesia dan Febi Lastika Sari, S.Si. dari PT. Mas Sumbiri Kendal Jateng. Istiqomah lulus S1 kemudian bekerja sebagai editor buku sekolah. Melanjutkan studi S2 Matematika di UGM dengan mengambil konsentrasi Aktuaria. Selanjutnya berkarir Di PT Asuransi Prudential Life sampai pertengahan tahun 2018. Lalu melanjutkan karirnya di Asuransi PT Chubb Life Indonesia. Sementara Febi Lastika Sari lulus S1 langsung mengisi lowongan di PT Mas Sumbiri sebagai staf Industrial Engineering....

Post date: 19/11/2018 - 00:00

Pada hari Jumat 16 November 2018, KBK Matematika terapan Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA UNY menyelenggarakan kuliah umum tentang Teori Kendali dan Aplikasinya. Adapun narasumber adalah Dr. Noorma Yulia Megawati, M.Sc. Dosen Matematika Universitas Gadjah Mada Yogyakarta. Kegiatan yang dihadiri mahasiswa program studi Matematika angkatan 2015 dan 2016 sekitar 35 peserta berlangsung di ruang kuliah d03.101.06.

Narasumber menjelaskan konsep dasar dari teori kendali yang meliputi persamaan diferensial biasa....

Post date: 14/11/2018 - 00:00

Pada hari Selasa 13 November 2018, KBK Analisis dan Matematika terapan Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA UNY menyelenggarakan workshop tentang Sistem Dinamik . Adapun Dr. Fajar Adi Kusumo sebagai narasumber yaitu Dosen Matematika UGM Yogyakarta. Kegiatan yang dihadiri mahasiswa program studi Matematika angkatan 2015 dan matematika angkatan 2016 sekitar 80 peserta berlangsung di ruang seminar.

Pembicara kali...

Pages